Saturday, 16 July 2011

Drama Korea : Sungkyunkwan Scandal (SKK)

Detail :

Pemain :

Sinopsis:

Sungkyunkwan Scandal diatur dalam Universitas Sungkyunkwan di era Joseon akhir selama pemerintahan Raja Jeongjo, bergulir di sekitar eksploitasi dan kisah-kisah cinta empat pemuda. Karena dituntut oleh keadaan ekonomi keluarga, Kim Yoon Hee (Park Min Young) menyamar sebagai seorang pria yang bekerja di sebuah toko buku, menyalin buku-buku bagi para bangsawan. Yoon Hee memutuskan untuk mengikuti ujian yang diperuntukkan bagi para bangsawan guna menjadi pegawai pemerintahan. Hal ini jugalah yang membawa Yoon Hee bertemu dengan Lee Sun Joon (Micky Yoo Chun), putra dari Menteri Negara yang memimpin fraksi Noron. Sun Joon menjebak Yoon Hee untuk mengikuti ujian sehingga mereka berdua diterima masuk ke sekolah Sungkyunkwan. Wanita dilarang untuk memasuki sekolah tersebut, sehingga Yoon Hee harus berhati-hati, terlebih lagi ketika dia harus berhadapan dengan presiden organisasi kesiswaan, Ha In Soo, menerima keisengan dari kakak kelas Gu Yong Ha, menghindari teman sekamar Moon Jae Shin yang galak, sekaligus berusaha mengendalikan rasa cinta yang tumbuh untuk Lee Sun Joon, yang juga merupakan teman sekamarnya. Bersama, mereka tumbuh dan belajar dalam harapan untuk membangun Joseon yang lebih baik.

Berikut dibawah ini Daftar List Soundtrack dari Drama Korea Sungyunkwan Scandal :

  1. 성균관 스캔들 Sungkyunkwan Scandal. Download
  2. 찾았다 Found You - Hero Jaejoong, Micky Yoochun, Xiah Junsu. Download
  3. 그대를 그리다 Drawing You – Yeon Jung. Download
  4. Too Love - Xiah Junsu. Download
  5. 너에겐 이별 나에겐 기다림 To You It's Separation, For Me It's Waiting - Hero Jaejoong. Download
  6. 청춘스캔들 Youth Scandal - Lee Min Young. Download
  7. Sad To Say - Dong Wook. Download
  8. 사랑이란 Love Is - Jung Sun Ah. Download
  9. 그대를 그리다 Drawing You (Acoustic Ver.) - Nara. Download
  10. 너에겐 이별 나에겐 기다림 To You It's Separation, For Me It's Waiting (Voice Ver.) - K. Download
  11. 자운영 Chinese Milk Vetch. Download
  12. TROUBLE MAKER. Download
  13. 유생들의 나날 The Lives of Confucian Scholars. Download
Untuk Download Full Album, Klik Gambar di bawah ini :

Credit & Thanks To:

No comments:

Post a Comment